Tiga Orang Pramuka Penegak Ditugaskan Mengikuti Kursus Instruktur Muda Kwarcab Bogor Tahun 2023
PRAMUKA SUKAMAKMUR- Pramuka Kwartir Ranting Sukamakmur mengikuti Kursus Instruktur Muda Kwarcab Kabupaten Bogor 2023
Kwarcab Kabupaten Bogor melaksanakan kegiatan KIM atau Kursus Instruktur Muda yang berlangsung Hari Jum’at sampai Hari Minggu Kemarin, 14-16 Juli 2023
Kursus Instruktur muda ini dilaksanakan di Bumi Perkembangan Cimandala Sukaraja Kabupaten Bogor dan diikuti oleh 120 Peserta
Kutsus Instruktur Muda ini adalah kegiatan pengembangan Kegiagan yang dilaksanakan di Golongan Siaga dan Penegak
Sehingga Peserta Kursus Instruktur Muda ini dapat bisa menjadi pembantu pembina di Gugus Depan Golongan Siaga dan Penggalang
Kwartir Ranting Sukamakmur mengirimkan tiga orang Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pandega Kwartir Ranting Sukamakmur
Tiga orang Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pandega ini yaitu, Muhamad Alfin Arrasyid, Sri Sagita Suryana, dan Siti Maria Ulfah.
Related Posts
Kwartir Ranting Sukamakmur Ikut Serta dalam Lomba Tata Laksana Siaga (LATAS) Tahun 2023
4 Orang Pramuka Penegak Sukamakmur Mengikuti Tapakan Pramuka Garuda Tahap I 2023
Sejarah Baru di Kwarran Sukamakmur, Pramuka Garuda Tingkat Penegak
Penulis
dkrsukamakmur
Tim Anggota DKR Kwarran Sukamakmur